Membeli LKS, membayar sumbangan, dan segala macam pembayaran lainnya (diluar SPP ataupun komite) dilingkungan sekolah merupakan sesuatu yang patut dikritisi mengingat tidak semua orang tua murid memiliki kondisi ekonomi yang setara. Lagipula, apakah semuanya benar-benar sesuatu yang penting? Kritik semacam ini dibutuhkan agar tidak ada lagi beban biaya yang sebenarnya bukan sesuatu yang penting.